Minggu, 30 Mei 2010

Khasiat Kembang Sepatu

Diposting oleh Unknown di 04.38
Kembang sepatu (Hibiscus rosa sinensis), merupakan tanaman berbentuk perdu yang tingginya mencapai empat meter. Kalau soal warna, kembang sepatu ini banyak warnanya, ada merah, putih, apalagi ya, lupa euy, yang jelas aneka warna dech.

Kalau khasiatnya bisa untuk mengobati demam, asma, sariawan, bronkhitis, penghilang lendir.

Kalau untuk demam, biasanya yang dipergunakan untuk pengobatan adalah daunnya...Daunnya juga warna-warni, ada hijau, ada putih bercak-bercak...

0 komentar on "Khasiat Kembang Sepatu"

Posting Komentar

 

Indah Seindah - Indahnya Copyright © 2009 Paper Girl is Designed by Ipietoon Blogger Template Sponsored by web hosting