Telur Dadar Nasi
2 Buah Telur ayam
3 Buah cabe Merah
2 Batang daun bawang (bawang perai, tapi beli, hehehe)
3 Batang daun sup / peterseli (na suka banyak sich)
1 Mangkuk kecil nasi panas
Garam secukupnya
Penyedap secukupnya (kalau mau pake penyedap)
Cara membuat:
Daun bawang, peterseli di iris
Giling cabe, dan nasi panas,
Di dalam wadah tambahkan irisan daun bawang dan peterseli, garam, penyedap, nasi giling dan cabe, telur, aduk hingga semua bumbu tercampur, terakhir goreng
0 komentar on "Telur Dadar Nasi"
Posting Komentar